Olahraga
Ini Daftar Lima Bek Termahal Sepanjang Masa
Bek Belanda, Matthijs de Ligt, kembali masuk dalam daftar lima bek termahal sepanjang masa seusai direkrutoleh klub raksasa Bundesliga, ...
Artinya, bisa dikatakan bahwa Bayern Muenchen kini memiliki dua bek dengan label lima besar termahal.
Hal ini menjadi cerminan langkah Bayern Muenchen yang tengah berupaya menyelesaikan masalah pertahanan dalam perburuan gelar Liga Champions.
Sebelumnya, sang pelatih, Julian Nagelsmann, juga didatangkan dengan tujuan membenahi pertahanan Bayern sambil tetap memainkan gaya menyerang khas Die Roten. Berikut daftar 5 bek termahal sepanjang masa:
1. Harry Maguire (Man United/87 juta euro);
2. Matthijs de Ligt (Juventus/ 85,5 juta euro);
3. Virgil van Dijk (Liverpool/ 84,65 juta euro);
4. Lucas Hernandez (Bayern Muenchen/80 juta euro); dan
5. Matthijs de Ligt (Bayern Muenchen/70+10 juta euro).
(Kompas.com)
Baca juga: Ronaldo Bukan Tipe Pemain Dambaan Bayern Muenchen
Baca juga: Ekses Tewasnya Brigadir J, Sejumlah Perwira Polri Dicopot dari Jabatannya
Baca juga: Gaji Dipotong, Sergio Busquets Kecewa terhadap Barcelona