kecelakaan
Diduga Rem Blong, Truk Pengangkut Pupuk Terguling di Jalan Menurun Sungai Liput
Truk yang datang dari Lhokseumwe tujuan Medan, Sumatera Utara itu diduga kehilangan kendali ketika melewati turunan bukit akibat rem tidak berfungsi.
Editor:
Muliadi Gani
Dok kiriman Warga
Truk pengangkut pupuk urea yang dikemudikan Trimanto terguling di jalan nasional Aceh Tamiang, Senin (7/11/2022).
Dia menambahkan, surutnya banjir di jalan nasional menyebabkan seluruh kendaraan yang sebelumnya tertahan bergerak secara bersamaan.
Hal ini membuat mobilisasi kendaraan di jalan lintas sangat tinggi.
Sebagai antisipasi terjadinya penumpukan kendaraan, Satlantas Polres Aceh Tamiang memberlakukan buka tutup.
“Kita berlakukan buka tutup, dari Medan kita arahkan jalan, dari Banda Aceh kita tahan.
Kami meminta masyarakat maklum atas keadaan ini,” kata Iwan.(mad)
Baca juga: Pengendara Sepmor Tergilas Truk yang Tak Kuat Menanjak di Cimanggung Sumedang
Baca juga: Rem Blong, Mobil Gendong Beko Terjun ke Jurang Woyla Aceh Barat, Sopir Meninggal Terjepit
Baca juga: Diduga Terlibat Narkoba, Polisi Ringkus Oknum Anggota Dewan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/prohaba/foto/bank/originals/Truk-pengangkut-pupuk-urea-yang-dikemudikan-Trimanto-terguling-di-jalan-nasional-Aceh-Tamiang.jpg)