Kabar Artis
Ditanya Ahmad Dhani Soal Kapan Nikah dengan El Rumi, Syifa Hadju Berikan Jawaban Ini
Kedekatan El Rumi dan Syifa Hadju akhir-akhir ini terus menjadi sorotan. Usai diperkenalkan kepada kedua orang tua El Rumi sebelum acara konser Dewa
PROHABA.CO - Kedekatan El Rumi dan Syifa Hadju akhir-akhir ini terus menjadi sorotan.
Usai diperkenalkan kepada kedua orang tua El Rumi sebelum acara konser Dewa 19, kini beredar video detik-detik Syifa Hadju panik saat ditodong Ahmad Dhani dengan pertanyaan "kapan nikah?".
Syifa Hadju menjawab pertanyaan kapan dirinya akan menikah dengan El Rumi.
Pertanyaan itu disampaikan langsung oleh ayah dari El Rumi, Ahmad Dhani.
Kabar kedekatan El Rumi dan Syifa Hadju tampaknya memang bukan hanya sekedar isu.
Selain sama-sama hadir di resepsi pernikahan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid, kini El Rumi terlihat sudah memperkenalkan Syifa Hadju pada Ahmad Dhani dan Mulan Jameela.
Kala itu, El Rumi terlihat mengajak Syifa Hadju untuk ikut hadir menyaksikan konser Dewa 19.
El Rumi dan Syifa Hadju datang bersama menemui Ahmad Dhani sebelum manggung.
Terlihat di sana ada Mulan Jameela mengenakan jilbab warna hitam.
Baca juga: Dikabarkan Dekat Sama El Rumi, Syifa Hadju Kirim Kirim Makanan ke Mulan
Namun tiba-tiba, Ahmad Dhani bertanya ke Syifa Hadju kapan menikah dengan putranya.
"Kapan nikahnya?" tanya Ahmad Dhani sembari tersenyum, dikutip dari YouTube AHMAD DHANI DALAM BERITA, Selasa (30/7/2024).
Syifa Hadju seketika kaget dan kebingungan harus menjawab apa sampai akhirnya memberi kode kepada El Rumi.
"Anak ini...," kata Syifa Hadju menunjuk El Rumi.
"Diizinin nggak?" tanya El Rumi ke Ahmad Dhani.
"Ya diizinin lah," ucap Ahmad Dhani yang bikin Syifa Hadju kembali tertawa.
Baca juga: Tengku Dewi Putri Melahirkan Anak Keduanya Berjenis Kelamin Perempuan Melalui Operasi Caesar
Baca juga: Sah! Dustin Tiffani dan Ditha Rizky Resmi Menikah, Ijab Kabul Sekali Tarikan Napas Tanpa Batuk
Isu Kehamilan Nissa Sabyan Viral, Warga dan Tetangga Angkat Bicara |
![]() |
---|
Misi Kemanusiaan ke Gaza Terhambat, Kapal Wanda Hamidah Tertahan di Italia |
![]() |
---|
Larissa Chou Tepis Isu Keretakan Rumah Tangga, Semuanya Baik-Baik Saja |
![]() |
---|
Dua Kali Cerai, Okie Agustina Tak Direstui Anak Nikah Lagi |
![]() |
---|
Mediasi Gagal, Lisa Mariana Terancam Jadi Tersangka Kasus Pencemaran Nama Baik |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.