Kualifikasi Piala Dunia 2026

Maarten Paes Buat 7 Pemain Raksasa Australia Frustrasi Tak Bisa Jebol Gawang Indonesia

Kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes, tampil gemilang saat menghadapi Australia hingga membuat pelatih Australia Graham Arnold frustasi. 

Editor: Muliadi Gani
Laman resmi AFC
Maarten Paes saat melakoni debut di laga Arab Saudi vs Timnas Indonesia di King Abdullah Sports City Stadium, Jumat (6/9/2024) dini hari WIB. Maarten Paes tepis penalti bantu Timnas Indonesia imbang 1-1. 

Sementara Mitch Duke memiliki tinggi badan 186 sentimeter bermain sebagai penyerang sentral.

Australia yang memiliki keunggulan postur tubuh lebih tinggi dan besar, dibuat frustrasi oleh Maarten Paes, penjaga gawang Indonesia.

Meski Australia menempati peringkat 24 FIFA dan Indonesia berada di peringkat 133, namun itu tak bisa menjadi ukuran.

Indonesia dengan Kipernya Maarten Paes, berhasil menahan imbang Australia dengan skor 0-0 pada pertandingan Putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang digelar di GBK pada Selasa (10/9/2024).

Penjaga gawang Timnas Indonesia, Marten Paes berhasil mengamankan bola saat melawan Timnas Australia pada pertandingan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (10/9/2024). Timnas Indonesia berhasil menahan imbang Australia dengan skor 0-0.
Penjaga gawang Timnas Indonesia, Marten Paes berhasil mengamankan bola saat melawan Timnas Australia pada pertandingan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (10/9/2024). Timnas Indonesia berhasil menahan imbang Australia dengan skor 0-0. (TRIBUNNEWS/HERUDIN)

7 Pemain Australia dengan Tinggi Badan di Atas 185 sentimeter yang Diturunkan Lawan Indonesia:

-Harry Souttar

-Cam Burgess,

-Alessandro Circati

-Jackson Irvine

-John Iredale,

-Lewis Miller

-Mitch Duke

Baca juga: Maarten Paes, Kiper Timnas Indonesia yang Tepis Penalti Arab Saudi, Berikut Profilnya

Tak Sanggup Bikin Gol ke Gawang Maarten Paes

Timnas Australia tak sanggup untuk mengonversi dominasi mereka untuk membuat gol saat bermain imbang 0-0 dengan Indonesia.

Malam itu adalah malam yang membuat frustrasi bagi Australia dalam kualifikasi AFC Asia, saat Socceroos bermain imbang 0-0 dengan Indonesia di Jakarta.

Sumber: Tribunnews
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved