Jamur Hitam, Infeksi yang Berbahaya dan Mematikan
India tidak hanya dilanda lonjakan kasus Covid-19 yang tinggi pada Mei lalu, bahkan hingga kini wabah jamur hitam (black fungi) mukormikosis yang ...
Editor:
Muliadi Gani
Gejala Infeksi Jamur Hitam
Obat antijamur umum yang mungkin diresepkan dokter untuk infeksi mucormycosis, antara lain, Amfoterisin B (diberikan melalui infus), Posaconazole (diberikan melalui infus atau oral), dan Isavuconazole (diberikan melalui infus atau oral).
Gejala infeksi jamur hitam mukormikosis, biasanya ditunjukkan sebagai infeksi pernapasan atau kulit.
Gejala mukormikosis ini meliputi batuk, demam, sakit kepala, hidung tersumbat hingga sakit sinus.
Namun, gejala jamur hitam dapat berkembang di bagian tubuh mana pun, seperti kulit.
Antara lain, seperti jaringan kulit menghitam, kulit melepuh, kemerahan, bengkak, hingga muncul borok. (kompas.com)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/prohaba/foto/bank/originals/gejala-infeksi-jamur-hitam.jpg)