Kajian Islam

Setelah Shalat Subuh Sebaiknya Amalkan Doa Berikut Ini

Banyak hal yang bisa dilakukan untuk memulai aktivitas, seperti mengamalkan doa-doa yang dapat mendatangkan kemudahan dalam menjalani aktivitas.

Penulis: Sahasnataini | Editor: Muliadi Gani
//asset-2.tstatic.net/manado/foto/bank/images/hbnjgfknbkghmn.jpg
Ilustrasi berdoa,Setelah Melaksanakan Shalat Subuh, Amalkan Doa Berikut 

PROHABA.CO – Setelah melaksanakan shalat Subuh sebaiknya tidak dilanjut tidur.

Banyak hal yang bisa dilakukan untuk memulai aktivitas, seperti mengamalkan doa-doa yang dapat mendatangkan kemudahan dalam menjalani aktivitas.

Shalat Subuh di percaya sebagai pembuka pintu rezeki bagai setiap muslim sebelum menjalani aktivitas.

Oleh sebab itu baiknya setelah shalat Subuh kita dianjurkan uttuk berdzikir, bershalawat serta membaca doa.

Aktivitas yang akan dijalani pun terasa lebih lancar dan tidak terbawa rasa malas.

Nabi Muhammad SAW setelah melaksanakan shalat Subuh beliau juga membaca beberapa doa.

Melansir dari tribungayo.com, berikut Doa-doa yang dipanjatkan Nabi Muhammmad SAW:

  • Doa Pertama

اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا وَرِزْقًا طَيِّبًا وَعَمَلًا مُتَقَبَّلًا

Allahumma innii as-aluka ‘ilman naafi’a, wa rizqon thoyyibaa, wa ‘amalan mutaqobbalaa.

Artinya:

“Ya Allah, sungguh aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat (bagi diriku dan orang lain), rizki yang halal dan amal yang diterima (di sisi-Mu dan mendapatkan ganjaran yang baik).” (HR. Ibnu Majah, no. 925 dan Ahmad 6: 305, 322. Al-Hafizh Abu Thahir mengatakan bahwa hadits ini shahih)

Baca juga: Hati Tidak Tenang, Gelisah dan Gundah? Amalkan Doa Berikut Agar Lebih Tentram

  • Doa Kedua

Do’a dari hadits ‘Ali, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah mengajarkan doa berikut,

اللَّهُمَّ اكْفِنِى بِحَلاَلِكَ عَنْ حَرَامِكَ وَأَغْنِنِى بِفَضْلِكَ عَمَّنْ سِوَاكَ

Allahumak-finii bi halaalika ‘an haroomik, wa agh-niniy bi fadhlika ‘amman siwaak.

Artinya:

Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved