PON XXI Aceh Sumut 2024
Aceh Perlu Membentuk Badan Pengelola Venue PON XXI, Begini Penjelasan Pj Gubernur
Infrastruktur olahraga atau venue yang dibangun selama PON XXI adalah aset berharga yang harus dimanfaatkan secara optimal
Editor:
Jamaluddin
DOK BIRO ADPIM SETDA ACEH
Penjabat Gubernur Aceh, Dr H Safrizal ZA MSi, bersama Pangdam IM, Kapolda Aceh, dan Panwasrah PON XXI Wilayah Aceh, melakukan konferensi pers tentang capaian pelaksanaan PON XXI Aceh-Sumut 2024 Wilayah Aceh, di Hermes Palace Hotel, Banda Aceh, pada Rabu (18/9/2024).
"Dengan berkah PON ini, wisatawan berdatangan ke Aceh dan ekonomi masyarakat, khususnya UMKM, terus berkembang.
Kondisi ini adalah wajah Aceh yang sesungguhnya, kondusif dan penuh berkah," tambahnya.
Tak lupa, Safrizal mengapresiasi kerja keras seluruh pihak, termasuk TNI/Polri yang telah menjaga keamanan dan ketertiban selama PON berlangsung.
Ia menegaskan, kondusifitas ini harus terus dijaga agar semua aktivitas di Aceh dapat berjalan lancar. (*)
Update berita lainnya di PROHABA.co dan Google News
Halaman 2 dari 2
Tags
PON XXI Aceh-Sumut 2024
Badan Pengelola Venue
Penjabat (Pj) Gubernur Aceh
Dr H Safrizal ZA MSi
Prohaba.co
Berita Terkait: #PON XXI Aceh Sumut 2024
Akan Tindaklanjuti Dugaan Penyelewengan Dana PON XXI Aceh-Sumut 2024, Ini Penegasan Kapolri |
![]() |
---|
Alma Ariella Tsany, Atlet 15 Tahun Berhasil Raih 5 Medali di Cabor Panjat Tebing PON XXI Aceh-Sumut |
![]() |
---|
Aceh Bercokol di Urutan Ke-6 Perolehan Medali PON |
![]() |
---|
PON XXI Aceh-Sumut 2024 Resmi Ditutup, Sampai Jumpa di NTB-NTT 2028 |
![]() |
---|
Aisha Putrinya Irfan Hakim Raih Medali Emas di PON XXI 2024 Aceh-Sumut |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.