Kesehatan
Waspada Kanker Serviks yang Beresiko Mengancam Kesehatan Wanita
Kanker serviks bukanlah penyakit yang menular tetapi dapat mengancam kesehatan.
PROHABA.CO - Nama lain dari kanker serviks ialah kanker leher rahim.
Kanker serviks bukanlah penyakit yang menular tetapi dapat mengancam kesehatan.
Sebenarnya kanker serviks merupakan kanker preventable atau dapat dicegah dari awal.
Kanker serviks merupakan kasus preventable dan murni karena infeksi dan bukan genetik.
Hampir 100 persen dari kanker serviks ini disebabkan oleh virus HPV atau Human papiloma virus.
Sebagian masyarakat menganggap bahwa virus ini bisa terinfeksi dari toilet umum dan lain-lain.
Baca juga: Cara Usir Jerawat Membandel di Wajah, Cukup Manfaatkan Daun Kelor, Simak Cara Buatnya!
Dari data 99,7 persen disebarkannya melalui hubungan transmisi seksual.
Melakukan aktivitas seksual yang tidak aman, multi partner, sering berganti pasangan itulah yang menjadi pencetus utama infeksi dari virus HPV.
Di negara-negara maju yang aktivitas seksualnya tinggi, angka kasus kanker serviks justru rendah dibandingkan negara berkembang seperti Indonesia.
Tingkat literasi masyarakat di negara-negara yang sudah maju snagat tinggi.
Awareness mereka untuk menjadikan screening dari kanker serviks menjadi suatu life style sudah tinggi.
Sementara di Indonesia banyak yang bisa menghambat hal ini, yaitu culture.
Baca juga: Tips Hindari Rasa Lapar dan Ngemil Tengah Malam, Tak Baik untuk Kesehatan
Rasa malu, khawatir, dan takut menjadi faktor utama sehingga mereka belum menjadikan screening sebagai suatu life style untuk mendeteksi.
Jika dilihat dari gejalanya, kanker serviks dilihat dari infeksi.
Ketika terjadi awal infeksi, mungkin tidak memberikan gejala apapun.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/prohaba/foto/bank/originals/Kanker-serviks1.jpg)