Percobaan Bunuh Diri Berhasil Digagalkan, Berawal dari Pesan WhatsApp yang Dihapus

Aditya Prasetyo berhasil menyelamatkan nyawa rekannya AP (24) yang berupaya mengakhiri hidupnya dengan meminum jenis obat-obatan dan racikan.

Editor: Misran Asri
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ENDRO
Ilustrasi percobaan bunuh diri - Aditya Prasetyo berhasil menyelamatkan nyawa rekannya AP (24) yang berupaya mengakhiri hidupnya dengan meminum jenis obat-obatan dan racikan. 

Saat di TKP, petugas kepolisian menyita barang bukti berupa obat-obatan, seperti obat Lansoprazol sebanyak 10 butir, Divalproex Sodium sebanyak 16 butir, dan obat racikan dari Rumah Sakit Triharsi sebanyak 18 butir.

Dijelaskan Kapolres, saat ini korban sudah membaik dan telah dibawa orang tuanya kembali ke rumahnya di Ponorogo.

Baca juga: Pria Lansia Diduga Bunuh Diri, Penyakit Diabetes yang tak Kunjung Sembuh Disinyalir Jadi Penyebab

Mengenai alasan korban melakukan percobaan bunuh diri, Kapolres menyebut korban sedikit depresi karena ada masalah dengan teman dekatnya.(*)

Baca juga: Penggelapan Uang Perusahaan yang Dilakukan FM, Sopir yang Ingin Bunuh Diri Akan Dilaporkan ke Polda

Baca juga: Uang Terpakai untuk Judi Online, Sopir Perusahaan di Aceh Besar Ini Berusaha Bunuh Diri

Baca juga: Dibawakan Makan Siang oleh Keluarga, Pria Kelantan Batal Bunuh Diri

Artikel ini telah tayang di Tribunmuria.com dengan judul Kirim Pesan Aneh Ke Teman, Pria Ini Selamat Dari Percobaan Bunuh Diri, 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved