Luar Negeri

Pria Brasil Pura-Pura Mati untuk Tahu Siapa yang Menghadiri Pemakamannya

Pria Brasil berusia 60 tahun mengumumkan kematiannya di halaman Facebook-nya, lalu mengundang teman dan keluarga untuk menghadiri layanan perpisahan.

Penulis: Redaksi | Editor: Muliadi Gani
Facebook/Baltazar Lemos
Baltazar Laemos nekat memalsukan kematian karena ingin tahu siapa saja yang hadir di pemakamannya. 

Namun, teman-teman dan keluarganya tidak senang dengan kejadian itu.

Mereka justru menjadi marah.

Dia kemudian meminta pengampunan mereka di posting Facebook lainnya. Hehe. Ada-ada saja.

(Kompas.com)

Baca juga: Pura-pura Kesurupan, Seorang Pemuda di Sikka Cabuli Dua Gadis Belia

Baca juga: Viral, Seorang Pria Diduga Lecehkan Wanita di Toko Pakaian Anak, Modusnya Pura-pura Jatuhkan Kunci

Baca juga: Satpol PP Bongkar Praktik Prostitusi, Pasang Jebakan Pura-pura Bertransaksi

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved