kesehatan

Hal Ini Sering Kita Lakukan Ternyata Bisa Memperbesar Potensi Kontaminasi BPA ke Air Minum

Goncangan keras yang dialami oleh galon-galon air selama perjalanan truk-truk pengangkutnya juga dapat menyebabkan senyawa berbahaya ini terlepas.

Penulis: Sahasnataini | Editor: Muliadi Gani
zoom-inlihat foto Hal Ini Sering Kita Lakukan Ternyata Bisa Memperbesar Potensi Kontaminasi BPA ke Air Minum
//asset-2.tstatic.net/lampung/foto/bank/images/air-galon_20150627_091234.jpg
Hal yang Sering Kita Lakukan Ternyata Bisa Memperbesar Potensi Kontaminasi BPA ke Air Minum

Sejak itu, Kanada melarang penggunaan BPA dalam botol bayi, serta mengurangi jumlah BPA yang diperbolehkan dalam produk makanan.

Di Amerika Serikat, beberapa negara bagian seperti California, Connecticut, dan Washington telah memperketat regulasi terkait penggunaan BPA dalam produk-produk anak-anak dan bayi.

Selain itu, Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat juga telah melarang penggunaan BPA dalam botol bayi sejak 2012.

(Penulis adalah mahasiswa Internship dari Universitas Malikussaleh, Aceh Utara)

Baca juga: Delapan Manfaat Tidur Setelah Shalat Malam, Mencapai Kesehatan Jasmani dan Spiritual yang Optimal

 

 

 

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved