Kesehatan
Gula Berlebihan: Ancaman Tersembunyi bagi Kesehatan yang Perlu Diketahui
Mengungkapkan dampak serius dari konsumsi gula berlebihan terhadap kesehatan manusia, memperingatkan risiko obesitas, hingga diabetes tipe 2
Penulis: Safira Aznura Yunda | Editor: Jamaluddin
5. Energi yang Tak Stabil
Meskipun gula memberikan energi cepat, konsumsi berlebihan dapat menyebabkan fluktuasi gula darah yang dapat membuat seseorang merasa lelah, lesu, dan mengalami gangguan konsentrasi.
Para ahli kesehatan mendorong masyarakat untuk membaca label nutrisi dengan cermat, memilih makanan dengan hati-hati, dan membatasi konsumsi makanan dan minuman yang tinggi gula.
Kesadaran akan potensi bahaya konsumsi gula berlebihan diharapkan dapat memberikan motivasi bagi individu untuk mengadopsi gaya hidup yang lebih sehat dan mengurangi risiko dampak negatif pada kesehatan. (Penulis adalah siswi magang dari SMKN 2 Lhokseumawe)
Update berita lainnya di PROHABA.co dan Google News
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Kesehatan
Kebiasaan Bangun Cepat dan Sarapan Pagi Bisa Panjang Umur, Benarkan? Berikut Penjelasan Ahli |
![]() |
---|
Kurangi Begadang dan Hindari Kosumsi Minuman Manis, Bisa Berakibat Gagal Ginjal |
![]() |
---|
Pilu! 20 Anak Harus Cuci Darah Seumur Hidup karena Gagal Ginjal |
![]() |
---|
Bahaya! Minuman Manis Kemasan yang Dikosumsi Anak-Anak Bisa Sebabkan Diabetes hingga Gagal Ginjal |
![]() |
---|
Kurang Tidur Bisa Picu Hipertensi, Apa Saja Tanda-tandanya? Simak Penjelasan Dokter Berikut Ini |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.